
Telah lama diketahui, musik menjadi media penenang psikologi manusia. Terhitung sejak masa filosof Yunani kuno, Plato dan Aristoteles. Rupanya banyak fakta seputar keampuhan musik bagi hajat hidup penghuni bumi. Berikut fakta lainnya:
Bila dimainkan sesuai dengan susunan interval dan ritmenya, musik memiliki refleksi khusus yang bisa merangsang sel-sel saraf sehingga perasaan manusia bisa diperlemah, diperkuat ataupun dialihkan. Pengaruh itu bahkan telah dibuktikan secara ilmiah di sepanjang fase kehidupan manusia, mulai dari masa di embrio hingga masa senja.



